EVALUASI BERBAGAI TERAPI PSORIASIS PUSTULOSA GENERALISATA MENGGUNAKAN PUSTULAR SYMPTOM SCORE DI RSUP DR. SARDJITO

Authors

  • Novian Febiyanto Departemen Dermatologi dan Venereologi, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan, Universitas Gadjah Mada https://orcid.org/0000-0002-8968-4052
  • He Yeon Asva Nafaisa Departemen Dermatologi dan Venereologi, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan, Universitas Gadjah Mada
  • Sunardi Radiono Departemen Dermatologi dan Venereologi, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan, Universitas Gadjah Mada
  • Sri Awalia Febriana Departemen Dermatologi dan Venereologi, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan, Universitas Gadjah Mada
  • Niken Indrastuti Departemen Dermatologi dan Venereologi, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan, Universitas Gadjah Mada
  • Arief Budiyanto Departemen Dermatologi dan Venereologi, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan, Universitas Gadjah Mada
  • Fajar Waskito Departemen Dermatologi dan Venereologi, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan, Universitas Gadjah Mada

DOI:

https://doi.org/10.33820/mdvi.v48i1.102

Abstract

Psoriasis pustulosa generalisata (PPG) adalah penyakit multisistem yang cukup sulit diterapi. Sejauh ini masih sedikit penilaian keberhasilan terapi PPG menggunakan alat uji yang objektif. Penelitian ini menilai evaluasi terapi PPG menggunakan pustular symptom score (PSS). Rancangan penelitian ini adalah deskriptif retrospektif. Subjek penelitian yaitu semua penderita PPG derajat berat yang berobat di poliklinik dermatologi dan venereologi RSUP dr. Sardjito tahun 2017-2019. Pustular symptom score dievaluasi selama 4 bulan berupa penurunan skor ke derajat ringan, remisi, PSS 50, PSS 75, dan PSS 100. Terdapat 37 subjek PPG derajat berat selama 2017-2019. Perbaikan derajat keparahan menjadi ringan pada subjek yang mendapat metotreksat, metilprednisolon (MP), kombinasi metotreksat dan MP, dan kombinasi narrow-band ultraviolet B (NBUVB) dan MP adalah sebesar 100%; sedangkan perbaikan pada kombinasi siklosporin dan MP sebesar 90%. Metotreksat dan kombinasi metotreksat dan MP memberikan remisi dan pencapaian PSS 75 tertinggi di antara terapi lainnya. Rerata skor PSS terendah di akhir pengamatan juga didapatkan pada kedua kelompok tersebut. Pemberian metotreksat, MP, kombinasi metotreksat dan MP, kombinasi siklosporin dan MP, serta kombinasi NBUVB dan MP mampu memperbaiki derajat keparahan menjadi ringan. Metotreksat, baik tunggal maupun dikombinasi dengan MP, memberikan hasil lebih baik pada penurunan skor PSS dibandingkan modalitas terapi lain.


Kata kunci : Psoriasis, PPG, PSS, metotreksat, siklosporin


Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Novian Febiyanto, Departemen Dermatologi dan Venereologi, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan, Universitas Gadjah Mada

Dokter dari FK-KMK UGM

Master Kesehatan Masyarakat dari FK UNPAD

Master of Biomedical Sciences dari Gunma University, Jepang

Residen pada Departemen Dermatologi dan Venereologi, FK-KMK UGM

References

1. Gooderham MJ, Van Voorhees AS, Lebwohl MG. An update on generalized pustular psoriasis. Expert Rev Clin Immunol. 2019;15(9):907–19.
2. Ly K, Beck KM, Smith MP, Thibodeaux Q, Bhutani T. Diagnosis and screening of patients with generalized pustular psoriasis. Psoriasis Targets Ther. 2019;9:37–42.
3. Yuniati R, Putri IN. Terapi siklosporin pada psoriasis pustulosa generalisata gengan liver injury karena penggunaan acitretin jangka panjang. Medica Hosp J Clin Med. 2018;5(2):117–25.
4. Takeichi T, Akiyama M. Generalized pustular psoriasis: clinical management and update on autoinflammatory aspects. Am J Clin Dermatol. 2019;21(2):227–36.
5. Yamasaki K, Nakagawa H, Kubo Y, Ootaki K. Efficacy and safety of brodalumab in patients with generalized pustular psoriasis and psoriatic erythroderma: results from a 52-week, open-label study. Br J Dermatol. 2017;176(3):741–51.
6. Fujita H, Terui T, Hayama K, Akiyama M, Ikeda S, Mabuchi T, et al. Japanese guidelines for the management and treatment of generalized pustular psoriasis: The new pathogenesis and treatment of GPP. J Dermatol. 2018;45(11):1235–70.
7. Benjegerdes K, Hyde K, Kivelevitch D, Mansouri B. Pustular psoriasis: pathophysiology and current treatment perspectives. Psoriasis Targets Ther [Internet]. 2016;6:131–44.
8. Bachelez H, Choon SE, Marrakchi S, David Burden A, Tsai TF, Morita A, et al. Inhibition of the interleukin-36 pathway for the treatment of generalized pustular psoriasis. N Engl J Med. 2019;380(10):981–3.
9. Elango T, Thirupathi A, Subramanian S, Ethiraj P, Dayalan H, Gnanaraj P. Methotrexate treatment provokes apoptosis of proliferating keratinocyte in psoriasis patients. Clin Exp Med. 2017;17(3):371–81.
10. Bachelez H. Pustular psoriasis: The dawn of a new era. Acta Derm Venereol. 2020;100(3):adv00034.
11. Gregoire ARF, Deruyter BK, Stratman EJ. Psoriasis flares following systemic glucocorticoid exposure in patients with a history of psoriasis. JAMA Dermatology. 2021;157(2):198–201.
12. Zhang XJ, Zhang XB. Guidelines for the diagnosis and treatment of psoriasis in China: 2019 concise edition#. Int J Dermatology Venereol. 2021;3(1):14–26.
13. Armstrong AW, Aldredge L, Yamauchi PS. Managing patients with psoriasis in the busy clinic: Practical tips for health care practitioners. J Cutan Med Surg. 2016;20(3):196–206.

Published

2021-08-26

How to Cite

Febiyanto, N., Nafaisa, H. Y. A., Radiono, S., Febriana, S. A., Indrastuti, N., Budiyanto, A., & Waskito, F. (2021). EVALUASI BERBAGAI TERAPI PSORIASIS PUSTULOSA GENERALISATA MENGGUNAKAN PUSTULAR SYMPTOM SCORE DI RSUP DR. SARDJITO. Media Dermato-Venereologica Indonesiana, 48(1). https://doi.org/10.33820/mdvi.v48i1.102

Issue

Section

Artikel Asli